Samsung S6 Mini Harga dan Spesifikasi Terbaru 2016
Pada kali ini Blog Info hape akan menyampaikan sedikit tentang Harga dan Spesifikasi dari Samsung S6 mini ini.
Samsung S6 mini ini termasuk smartphone terbaru yang di rilis oleh pabrikan Samsung, yang telah hadir dengan desain dan model seperti Samsung S6 dengan spesifikasi yang lebih rendah tentunya. Dan Samsung S6 mini ini tentunya lebih murah di bandingkan dengan samsung s6 karena faktor dari spesifikasi.
Samsung S6 mini ini berukuran layar sebesar 4.6 inchi dengan resousi 720 x 1280 piksel. Tampilannya cukup jernih karena di dukung dengan super Amoled. Samsung s6 mini ini di lindungi oleh Gorilla Glass.
Samsung S6 mini sudah menggunakan sistem operasi Android 5.1.1 Lollipop. Didukung Oleh fitur antarmuka TouchWiz UI. Samsung S6 mini menggunakan chipset Qualcomm Snapdragon 808 yang di kombinasikan dengan 6 inti atau Hexa Core. Lalu dilengkapi dengan Ram yang sebesar 2 Gb di kendalikan oleh pengendali grafis Adren 418.
Samsung S6 mini ini menggunakan dual kamera dengan kamera belakang sebesar 16MP mencakup autofocus, LED Flash dan sensor Sony IMX240 yang membuat hasil gambarnya terlihat menawan. Di depan di pasang kamera dengan resolusi sebesar 5 MP guna kebutuhan selfie para pemakai mau pun untuk bervideocall ria. Di sisi penyimpanan Samsung S6 mini ini memberikan kelegaan dengan memori internal sebesar 16 GB yang di perluas dengan microSD. Samsung S6 mini ini juga telah bisa mengakses 4G LTE untuk kecepatan internet yang maksimal dilengkapi juga berbagai fitur lainnya yaitu WiFi,Bluetooth,dan GPS.
Berikut ialah spesifikasi lengkap dari samsung s6 mini :
- jaringan 2G-GSM , jaringan 3G-HSDPA,LTE,Nano Sim, Fingerprint sensor
- Kamera utama 16 MP ,auto fokus, OIS LED Flash
- Layar 4.7 super Amoled capacitive touchscreen, beresolusi 720 x 1280 piksel
- Memori RAM 2 Gb
- OS Android 5.1.1 Lollipop
- chipset Snapdragon 808
- Koneksi Wifi, GPS, Bluetooth V4.0
- CPU Hexa Core
- GPU ADRENo 415
- Batterai Li-io
Kelebihan Samsung S6 Mini :
- Mendukung Konektivitas 4G LTE
- Layar 4.7 Super AMOLED resolusi HD
- Menjalankan OS Android V5.1.1 Lollipop
- Kamera utama yang mencapai 16 Mp
- Menggunakan Prosesor Snapdragon 808
- RAM 2 Gb
- Ukurannya yang mini agak menyulitkan saat mencari informasi di internet
- Harganya yang relatif mahal meski mengalami penurunan ukuran
Secara resmi belum ada kepastian tentang harga dari Samsung Galaxy S6 mini. Di perkirakan harga ponsel yang relatif ini di sekitaran harga 6 hingga 7 jutaan.
apabila ingin meliha spesifikasi smartphone yang lain , dapat mengunjungi
Demikian yang dapat saya sampaikan, lebih dan kurang saya mohon maaf
Semoga bermanfaat bagi kita semua ^_^
0 Response to "Samsung S6 Mini Harga dan Spesifikasi Terbaru 2016"
Post a Comment